Jumat, 03 Juli 2020

Berita Duka,Pasien Berstatus PDP Covid-19 Meninggal dunia

Dilihat: 0 kali
Berita Duka,Pasien Berstatus PDP Covid-19 Meninggal dunia

Satu pasien berstatus pasien dalam pengawasan (PDP) Covid-19 Di Kabupaten Batanghari dilaporkan Meninggal Dunia Pagi ini.

Pasien berjenis kelamin Laki-laki berusia 42 Tahun beralamatkan Muara Jangga, Kecamatan Batin XXIV dilaporkan Meninggal dunia.

sempat Masuk RS pada Pagi Rabu 1 Juli 2020 dengan Status PDP berat Reaktif Rapid test.
Sebelumnya pasien mempunyai riwayat perjalanan dari luar daerah yakni dari kota Palembang sumatera Selatan.

Hal ini dikatakan langsung oleh Juru Bicara Tim Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Batanghari, melalui pesan Grup WhatshAap pada jum’at (03/07/2020).

Rencana pemakaman dengan protokol Covid-19 di TPU Muara Jangga. 
Pemulasaraan jenazah dilakukan di RSUD Hamba,

"Tetap menjaga kebersihan, kesehatan serta lingkungan setempat, selalu gunakan masker jika hendak keluar rumah"Tutupnya.


(Sofiana)

Baca Berita Lainnya

© Copyright 2019 PT. NUSANTARA BATANGHARI TIMES | All Right Reserved